Kopi Anggrung

Keterangan

Kopi Anggrung menyediakan kopi arabika Jawa Anggrung yang ditanam dengan ketinggian 1200-1600 mdpl. Guna melindungi kopi yang ditanam di lereng Gunung Sindoro Sumbing ini, keanekaragaman hayati tersebut dimasukan dalam MPIG KAJSS. Kopi Anggrung tipe arabika ini memiliki ciri khas rasa unik, yaitu rasa mantap sedikit beraroma kacang dan rasa tembakau. Dimana hal itu dihasilkan melalui metode tanam tumpangsari antara kopi, tembakau dan sayuran dalam satu lahan yang sama. Kopi jenis ini bahkan sudah disahkan menjadi salah satu jenis kopi terbaik pada tanggal 1 Desemeber 2014 Ajang event yang diikuti, diantaranya di negara Jepang, Rusia, dan masih banyak lagi.

Harga Tiket

HARGA TIKET LOKAL TIKET INTERNASIONAL
WEEKDAY IDR 0 IDR 0
WEEKEND IDR 0 IDR 0

Informasi Lokasi

Kecamatan
Kertek
Alamat
Anggrunggondok, Anggrunggondo, Reco, Kec. Kertek, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56371
Desa
Reco
Moda Transportasi
Jenis Wisata Kuliner Toko Oleh Oleh
Contact Person
Yudiyanto
Email
yudarabica1011@gmail.com
No. Telephone
085292822806
floating icons gif